Daerah
-
Sabtu, 04 Mei 2024 - 15:20:43 WIB
BBI BBWI 2024
Penampilan Para Pejabat Diatas Catwalk Wastra Nusantara Memukau Pengunjung
Gaungriau.com -- Gebyar Bangga Buatan Indonesia (BBI), Bangga Berwisata di Indonesia (BBWI), dan Lancang Kuning Carnival tahun 2024 yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Riau pada Jumat 3 Mei 2024 malam salah satunya dukemas dalam gelaran fasyen show bertajuk Pesona Wastra Nusantara. Pesona keindahan dan keunikan busana lokal, di antaranya,…
-
Jumat, 26 April 2024 - 16:55:34 WIB
Pj Gubri Ikuti Wawancara Paritrana Awards 2024 Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
Gaungriau.com -- Masuk sebagai salah satu nominator, Pj Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto mengikuti wawancara nasional penghargaan jaminan sosial ketenagakerjaan (Paritrana Awards) tahun 2024, di Gedung Daerah Balai Pauh Janggi, Kota Pekanbaru, Jumat 26 April 2024. Paritrana Award merupakan apresiasi pemerintah kepada Pemerintah Daerah, Pemerintah Desa, dan Pelaku…
-
Rabu, 21 Februari 2024 - 14:05:16 WIB
Pemprov Riau Gelar Rakor Penyamaan Persepsi Tata Kelola SKO
Gaungriau.com -- Dipimpin oleh Asisten I Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Riau Zulkifli Syukur, Pemerintah Provinsi Riau menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) penyamaan presepsi mengenai tata kelola Sekolah Khusus Olahraga (SKO) Riau. Rabu 21 Februari 2024. Rapat tersebut turut dihadiri oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Riau, Erisman Yahya dan Plt…
-
Jumat, 02 Februari 2024 - 18:00:46 WIB
Penerapan UMK, Disnaker Riau Buka Posko Pengaduan
Gaungriau.com -- Dinas tenaga kerja dan transmigrasi (Disnakertrans) Riau membuka posko pengaduan penerapan Upah Minimum Kabupaten/Kota. Posko tersebut dibuka untuk menampung laporan jika ada pekerja di Riau yang mendapatkan upah dibawah UMK yang sudah ditetapkan. Kepala Disnakertrans Riau Boby Rachmat mengatakan, masyarakat atau pekerja yang akan melaporkan penerimaan…
-
Sabtu, 13 Januari 2024 - 10:17:37 WIB
GSSB di Masjid Al-Kahfi Pekanbaru, Gubri Ajak Jemaah Peduli dengan Korban Banjir
Gaungriau.com -- Gubernur Riau (Gubri) Brigjen TNI (Purn) Edy Natar Nasution mengajak seluruh masyarakat peduli kepada korban terdambak musibah banjir. Tidak hanya di Provinsi Riau, banjir juga terjadi dibeberap daerah di Indonesia yang memiliki curah hujan yang cukup deras. Terlebih, Gubri Edy Nasution mengajak jemaah Gerakan Sholat Subuh…
-
Senin, 08 Januari 2024 - 14:15:31 WIB
Terima Audiensi Pengurus, ini Pesan Gubri Edy Nasution Kepada PWI Riau
Gaungriau.com -- Wartawan berperan sebagai ujung tombak mengulik informasi untuk disampaikan kepada publik. Wartawan juga bertugas memantau jalannya sistem pemerintahan juga kondisi sosial masyarakat di suatu wilayah. Oleh karena itu, Gubernur Riau (Gubri), Brigjen TNI (purn) Edy Natar Nasution berharap wartawan dapat menyampaikan kebenaran kepada masyarakat terkait dengan pembangunan Provinsi…
-
Minggu, 07 Januari 2024 - 15:30:37 WIB
Tinjau Banjir di Kampar, Gubri Edy Nasution : Keselamatan Terus Dijaga
Gaungriau.com -- Dalam menghadapi musim hujan yang berpotensi menyebabkan banjir, masyarakat diimbau untuk tetap waspada dan menjaga keselamatan diri serta keluarga. Berbagai langkah perlu diambil guna mengurangi risiko dampak bencana. Gubernur Riau (Gubri) Brigjen TNI (Purn) Edy Natar Nasution menegaskan kepada seluruh masyarakat tetap selalu berhati-hati saat ada bencana banjir.…
-
Senin, 01 Januari 2024 - 20:30:59 WIB
Sambangi Korban Banjir di Graha Kualu Payung Sekaki, Gubri Edy Natar Serahkan Bantuan
Gaungriau.com -- Gubernur Riau (Gubri) Brigjen TNI (Purn) Edy Natar Nasution gerak cepat dengan turun langsung di sejumlah lokasi terdampak banjir di Provinsi Riau. Seperti yang dilakukan Orang nomor satu di Riau itu dengan mendatangi lokasi banjir di Graha Kualu Payung Sekaki dan Jalan Tuanku Tambusai, Desa Kualu, Kabupaten…
-
Senin, 01 Januari 2024 - 16:45:01 WIB
Dalami Permasalahan PT SIR, Pemprov Riau Telah Bentuk Tim Terpadu Internal
Gaungriau.com -- untuk mendalami permasalahan PT Surya Intisari Raya (SIR) dengan masyarakat Riau, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau telah membentuk tim terpadu internal. Tim ini melakukan pertemuan dengan Gubernur Riau, Sanin 1 Januari 2024. Saat pertemuan, Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Riau, Syahrial Abdi mengatakan bahwa pembentukan tim…
-
Rabu, 24 Mei 2023 - 13:25:13 WIB
Juli 2023, RS Otak dan Jantung di Pekanbaru Mulai Dibangun
Gaungriau.com, Pekanbaru -- Pemerintah provinsi Riau terus melakukan persiapan jelang pembangunan rumah sakit vertikal khusus otak dan jantung akan dibangun di Riau. Rencana pembangunan tersebut diutarakan setelah adanya kunjungan Presiden Joko Widodo ke Riau awal tahun lalu. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Riau Indra…