-
Selasa, 12 Oktober 2021 - 19:55:13 WIB
Gaungriau.com (SIAK) -- Puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke - 22 Kabupaten Siak Tahun 2021 diperingati dengan Upacara Bendera di Halaman Kantor Bupati Siak, diikuti oleh seluruh perwakilan dari Organisasi Perangkat Daerah, ASN, Honorer, serta unsur Forkompinda Kabupaten Siak, Selasa 12 Oktober 2021.
Bupati Siak Alfedri bertindak sebagai…
-
Selasa, 12 Oktober 2021 - 17:45:34 WIB
QRIS Bankriau Kepri
Bupati Siak Luncurkan Pembayaran PBB-P2 dan Tiket Masuk Istana
Gaungriau.com (SIAK) -- Bertempat dipelataran lantai II kantor bupati Siak bupati Siak Drs h Alfedri MSI resmi meLaunching pembayaran pajak bumi bangunan-p2 dan tiket untuk memasuki kawasan Istana Siak melalui QRIS Bank Riau Kepri, Selasa 12 Oktober 2021.
Dalam sambutannya direktur dana dan jasa Bank Riau Kepri M.A Suharto menjelaskan…
-
Senin, 11 Oktober 2021 - 17:55:19 WIB
Festival Warna Lestari Menambah Keragaman Batik dan Tenun Siak
Gaungriau.com (SIAK) -- Sempena memperingati Hari Ulang Tahun Ke - 22 Kabupaten Siak, serta mempertahankan juga menambahkan keragaman batik dan tenun siak, Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Siak menggelar Festival Warna Lestari yang dipusatkan di Tangsi Belanda Mempura, Senin 11 Oktober 2021.
Kegiatan Festival Warna Lestari ini…
-
Senin, 11 Oktober 2021 - 11:35:16 WIB
HUT Koperasi ke -74 di Berumbungbaru
Bupati Alfedri: Bersama Koperasi kita Untung Bersama
Gaungriau.com (SIAK) -- Koperasi menjadi salah sektor ekonomi yang bisa andalkan bagi setiap anggota yang tergabung didalamnya , sebab lewat peran kerja sama kita bisa meraih untung bersama koperasi .
Perihal tersebut disampaikan oleh Bupati Siak Drs H Alfedri ,M.Si pada peringatan hari Koperasi Nasional ke - 74…
-
Minggu, 10 Oktober 2021 - 15:05:47 WIB
Bupati Alfedri : Pasca Covid 19 Tour The Siak Bisa kita Laksanakan
Gaungriau.com (SIAK) -- Ketua Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Provinsi Riau Syahrial mengukuhkan pengurus Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Kabupaten Siak periode 2021-2025.
Syahrial dalam sambutanya, meminta ISSI kabupaten Siak yang baru dikukuhkan kedepan mampu mengirimkan atlet balap sepeda yang handal.
"Tidak beberapa lama lagi kita akan…
-
Sabtu, 09 Oktober 2021 - 12:05:05 WIB
Rasidah : PHBS Harus Menjadi Perilaku Kehidupan Sehari - hari
Gaungriau.com (SIAK) -- Ketua PKK Kabupaten Siak Dra. Hj. Rasidah Alfedri melakukan Pembinaan dan Penilaian Perilaku Hidup Bersih dan Sehat atau PHBS di Balai Kampung Kampung Tengah kecamatan Mempura, Jumat 8 Oktober 2021 Kegiatan tersebut merupakan implementasi dari berbagai pembinaan, sosialisasi dan penyuluhan-penyuluhan yang dilaksanakan oleh PKK, kader Posyandu…
-
Kamis, 07 Oktober 2021 - 17:35:45 WIB
Wabup Husni Tinjau Danau Telago Batin Bungsu
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza saat berada di Minas menyempatkan diri untuk melihat ke indahan Danau Telago Batin Bungsu yang terletak di kelurahan Minas Jaya, kecamatan Minas, kabupaten Siak.
Sekilas Danau Telago Batin Bungsu di lihat dari dekat bisa saja, namu jika di lihat dari…
-
Kamis, 07 Oktober 2021 - 12:25:18 WIB
Bupati Siak Diskusi dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
Gaungriau.com (SIAK) -- Sehubungan dengan rencana pelaksanaan Program Studi di Luar Kampus Utama (PSDKU) Politeknik Negeri Sriwijaya di Kabupaten Siak Tahun 2021, Pemerintah Kabupaten Siak yang dihadiri langsung oleh Bupati Siak Alfedri, melakukan kunjungan ke Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI, Rabu 6 Oktober 2021.
Kehadiran Bupati…
-
Rabu, 06 Oktober 2021 - 21:45:57 WIB
Siak Raih Juara Satu, Sebagai Ibu Kota Kabupaten Terbersih Tingkat Provinsi Riau 2021
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza menerima piagam penghargaan seabagai juara satu lomba kota bersih tingkat Provinsi Riau, diserahkan oleh Gubernur Riau Syamsuar, pada acara peringatan hari ozon sedunia tingkat Provinsi Riau, yang berlangsung di hutan wisata Alam Tahura Sultan Syarif Kasim, kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Rabu…
-
Rabu, 06 Oktober 2021 - 06:30:03 WIB
Wabup Husni ajak Masyarakat Bayar Zakat
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza mengajak seluruh masyarakat yang sudah sampai nisabnya, untuk membayar zakat dimana dia mendapatkan rizkinya. Bukan dibayarkan ketempat lain.
Hal tersebut disampaikan oleh Husni Merza saat menyerahkan secara langsung Pendistribusian Zakat Mal Pola Konsumtif Tahap IV tahun 2021, di mesjid Mukhlisin,…
-
Senin, 04 Oktober 2021 - 16:45:37 WIB
Sekda Arfan Pimpin Rapat Lanjutan Persiapan HUT ke-22 Kabupaten Siak
Gaungriau.com (SIAK) -- Sekretaris Daerah Kabupaten Siak, Arfan Usman memimpin rapat lanjutan terkait persiapan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke - 22 Kabupaten Siak, bertempat di Ruang Raja Indra Pahlawan, Lantai II Kantor Bupati Siak, Senin 4 Oktober 2021.
Dalam rapat ini membahas tentang agenda yang akan dilaksanakan pada…
-
Senin, 04 Oktober 2021 - 08:15:15 WIB
Husni Merza : Pencak silat Warisan Pusaka Budaya Melayu
Gaungriau.com (SIAK) - Wakil Bupati Siak Husni Merza menyebut sebuah kehormatan bagi dirinya dapat hadir dalam acara Pemotian Laman Silat Pendekar AMAN, yang berlangsung di Balai Silat Pendekar Aman Dusun Lukut KM 10, Kampung Minas Timur Ahad 3 Oktober 2021.
Ia mengatakan, pada pemotian halaman pencak silat Pangean…
-
Minggu, 03 Oktober 2021 - 08:35:22 WIB
Wabup Husni Sambut Kunjungan Visitasi Akademik dari Sejumlah Perguruan Tinggi
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza, menerima kunjungan Visitasi Akademik Fakultas Psikologi UIN SUSKA Riau, UIN Raden Patah Palembang, UIN Imam Bonjol Padang, dan IAIN Batu Sangkar ke Pemerintah Daerah Kabupaten Siak.
Rombongan yang terdiri dari kurang lebih 30 orang, diketuai oleh Dekan Fakultas Psikologi UIN…
-
Sabtu, 02 Oktober 2021 - 08:45:09 WIB
Tutup MTQ Kecamatan Dayun, Wabup Husni: Ajang Mencari Qori dan Qori'ah Terbaik
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza merasa sangat senang, karena pada pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kecamatan Dayun ke-XVI tahun 2021, antusias dari peserta sangat tinggi.
Hal tersebut disampaikan Husni yang juga ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kabupaten Siak, saat menutup pelaksanaan MTQ tingkat…
-
Sabtu, 02 Oktober 2021 - 07:30:34 WIB
Tingkatkan Kualitas SDM, Bupati Siak MoU Dengan PT RAPP
Gaungriau.com (SIAK) -- Bupati Siak Drs Alfedri,M.Si melakukan Penandatanganan nota kesepakatan bersama antara pemerintah Kabupaten Siak dan PT Riau Andalan PULP and Paper tentang peningkatan kualitas Pendidikan di Kabupaten Siak.
Bupati Alfedri menyambut baik Kerjasama ini, dalam rangka menyiapkan SDM kabupaten Siak yang handal, dengan kerjasama meningkatkan kualitas…
-
Jumat, 01 Oktober 2021 - 15:00:49 WIB
Pembangunan Kota Kembar Siak-Mempura Dimulai
Gaungriau.com (SIAK) --Pemerintah Kabupaten Siak mulai melakukan penataan terhadap kawasan selatan Mempura secara bertahap, nantinya wilayah ini akan dijadi kota kembar yang sudah lama direncanakan oleh Pemda Siak. Keberadaan kota kembar ini secara otomatis bakal menjadi destinasi wisata baru bagi Negeri bekas kerajaan ini.
Kalimat tersebut disampaikan oleh…
-
Jumat, 01 Oktober 2021 - 09:05:03 WIB
PON Papua
Atlet Sepatu Roda Siak Raih Perunggu Untuk Riau
Gaungriau.com (SIAK) -- Atlet Sepatu Roda asal Kabupaten Siak yang memperkuat tim Riau pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Tengku Anggito Wicaksono berhasil meraih medali perunggu pada nomor sprint individual time trial 100 meter putra.
"Adik kita dapat medali perunggu di nomor sprint 300 m putra," kata Kakak…
-
Senin, 27 September 2021 - 15:35:45 WIB
23,7 Persen Masyarakat Sudah di Vaksin
Toni : Dalam Waktu Dekat Siak Dapat Tambahan Vaksin Lagi
Gaungriau.com (SIAK) -- Sudah di angka 23,7 persen masyarakat Kabupaten Siak di suntik vaksin, Pemerintah Daerah terus berupaya mempercepat jumlah masyarakat yang harus di vaksin, dalam waktu dekat ini Kabupaten Siak segera mendapat tambahan dosis vaksin lagi.
Perihal tersebut disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Siak Dr Raja…
-
Senin, 20 September 2021 - 07:50:41 WIB
Wabup Husni Merza Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran
Gaungriau.com (SIAK) -- Pemerintah daerah Kabupaten Siak dan Baznas menyalurkan bantuan korban kebakaran yang menewaskan 2 orang penghuni rumah, Ahad 19 September 2021 di simpang bakal kampung pinang sebatang.
Bantuan ini langsung diserahkan oleh Wakil Bupati Siak Husni Merza yang diterima anak ke 2 korban dari 6 bersaudara…
-
Sabtu, 18 September 2021 - 07:55:13 WIB
Istana Siak Dibuka Untuk Umum
Wabup Husni : Diharapkan Dapat Meningkatkan Perekonomian
Gaungriau.com (SIAK) -- Direncanakan Sabtu hari ini 18 September 2021, destinasi wisata istana Siak akan kembali dibuka untuk umum, sehari jelang pembukaan, Jumat 17 September 2021, Wakil Bupati Siak Husni Merza lakukan Peninjauan rekayasa bagi para wisatawan yang akan berkunjung keistana Siak.
Pada peninjauan gladi rekayasa tersebut Wagub…
-
Jumat, 17 September 2021 - 09:05:57 WIB
Disdikbud Siak Luncurkan Program Pendidikan Keaksaraan
Gaungriau.com (SIAK) -- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Siak meluncurkan program Pendidikan Keaksaraan. Program ini merupakan komitmen Pemkab Siak dalam mengentaskan buta aksara.
Pendidikan keaksaraan adalah salah satu bentuk layanan Pendidikan non formal bagi warga masyarakat buta aksara untuk belajar membaca, menulis, dan berhitung pembelajaran Pendidikan Keaksaraan…
-
Jumat, 17 September 2021 - 07:15:59 WIB
Bantuan Kadin
Pemda Siak Terima 20 Tabung Oksigen dan 10 Regulator
Gaungriau.com (SIAK) -- Pemerintah Kabupaten Siak, Rabu 15 September 2021 kemarin menerima bantuan berupa 20 Tabung Oksigen dan 10 Regulator dari Kadin Provinsi Riau dan Siak.
Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Direktur Eksekutif Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Provinsi Riau Kholis Romli kepada Bupati Siak Alfedri, di Mess…
-
Kamis, 16 September 2021 - 08:45:33 WIB
Terima Kunjungan FPK Provinsi Riau, ini kata Arfan
Gaungriau.com (SIAK) -- Sekretaris Daerah Kabupaten Siak Arfan Usman menerima secara langsung kunjungan Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Provinsi Riau, di ruang rapat Pucuk Rebung, kantor Bupati Siak, Rabu 15 September 2021.
Wakil Ketua Bidang Ideologi dan Pembauran FPK Provinsi Riau Santoso mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten Siak yang…
-
Kamis, 16 September 2021 - 07:10:28 WIB
Jamal : Kita boleh orang Kampung, Tapi Pemikiran kita Tidak Boleh Kampungan
Gaungriau.com (SIAK) -- Asisten Administrasi Umum Setda Kabupaten Siak Drs H Jamaluddin,M.SI mengatakan perpustakaan dengan program transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial merupakan program Nasional, ini dilakukan dalam upaya mewujudkan perpustakaan yang mampu melakukan perubahan - perubahan sehingga memiliki peran yang signifikan dalam meningkatkan kemampuan masyarakat.
"Kita berharap adanya…
-
Rabu, 15 September 2021 - 09:05:15 WIB
Bupati Alfedri : Program Siak Hijau Tetap Berjalan
Gaungriau.com ( SIAK) -- Bupati Siak Alfedri tetap komitmen mewujudkan kabupaten Siak Hijau. Pengembangan kabupaten ini mengutamakan nilai konservasi dan restorasi di lahan gambut sebagai tindak lanjut dari program Siak Hijau.
“Kabupaten Siak ini mempunyai nilai kekayaan gambut terbesar di Sumatra, tentu saja pengembangan kita ke depan terhadap…
-
Rabu, 15 September 2021 - 07:45:32 WIB
Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Daerah Kota Pekanbaru Belajar ke Siak
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak Husni Merza, menerima secara langsung Kunjungan kerja Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Daerah (TP2GD) Kota Pekanbaru, yang berlangsung di ruang kerja Wakil Bupati Siak, Kantor Bupati Siak, Selasa 14 September 2021.
Tujuan kunjungan kerja TP2GD Kota Pekanbaru itu, untuk belajar langsung kepada…
-
Selasa, 14 September 2021 - 16:45:26 WIB
Yang ke -10 Kali, Siak Kembali Terima WTP
Gaungriau.com (SIAK) -- Sebagai wujud nyata komitmen Pemerintah dalam meningkatkan kualitas pelaporan dan akuntabilitas pengelolaan keuangan negara, Kementerian Keuangan RI menggelar Rapat kerja Nasional Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah tahun 2021, Selasa 14 September 2021.
Diikuti seluruh Kepala Daerah se-Indonesia, rapat kerja Nasional Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah…
-
Selasa, 14 September 2021 - 07:50:16 WIB
Bupati Siak Ikuti Pembekalan Kepemimpinan Pemerintah Dalam Negeri
Gaungriau.com (SIAK) -- Bupati Siak Alfedri, mengikuti kegiatan Pembukaan Pembelajaran Tatap Maya Pembekalan Kepemimpinan Pemerintah Dalam Negeri bagi Bupati/Wakil Bupati dan Walikota/Wakil Walikota Tahun 2021 Gelombang ke III secara virtual, bertempat di Ruang Bandar Siak (Lt.II Kantor Bupati Siak), Senin 13 September 2021.
Kegiatan ini diselenggarakan Kementerian Dalam…
-
Senin, 13 September 2021 - 20:32:51 WIB
Dengan 12 Kamera CCTV, Diskominfo Siak Pantau Aktivitas Titik Tertentu
Gaungriau.com (SIAK) -- Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Siak terus menambah kamera pemantau di sejumlah titik tertentu dan ruas jalan yang ada di kabupaten Siak.
Hal itu dilakukan untuk mempermudah dalam pengawasan taman kota, persimpangan jalan termasuk lalu lintas di jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah.
Berikut ruas…
-
Minggu, 12 September 2021 - 08:20:26 WIB
Wabup Husni : Kita Semua Pengawal dan Pengawas Proses Demokrasi
Gaungriau.com (SIAK) -- Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Republik Indonesia melaksanakan pembukaan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) tahun 2021. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari jumat tanggal 10 September 2021 bertempat di Hotel Grand Mempura, kabupaten siak.
Kegiatan pembukaan SKPP tahun 2021 dibuka langsung oleh Pimpinan Bawaslu RI Moch…
-
Sabtu, 11 September 2021 - 18:58:11 WIB
Raih Tiga Penghargaan Top BUMD
Bupati Alfedri : PT Bumi Siak Pusako Bersama Jajaran Telah Melakukan Improvement
Gaungriau.com (SIAK) -- Bupati Siak Alfedri menerima penghargaanTop BUMD Award 2021 yang di selenggarakan majalah Top Busines kerjasama dengan Institut otonomi daerah (i-OTDA) dan beberapa lembaga asosiasi, konsultan bisnis serta LKN (Lembaga Kajian Nawacita).
Tujuan di selenggaranya acara ini, untuk memberikan penghargaan kepada BUMD (Badan Usaha Milik Daerah)…
-
Jumat, 10 September 2021 - 07:50:39 WIB
Terkait Wilayah Kerja Migas Rokan, Wabup Siak Teken MoU Dengan Pemda Riau
Gaungriau.com (SIAK) -- Wakil Bupati Siak H Husni Merza, BBA ,MM melakukan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) bersama Pemerintah Provinsi Riau, terkait pengelolaan Participating Interest (PI) 10% di wilayah Kerja Migas Rokan, dan Berita Acara Penunjukan Lembaga Independen untuk Menentukan Pelamparan Reservoir Pada wilayah kerja Migas Rokan di Provinsi…
-
Kamis, 09 September 2021 - 17:00:59 WIB
Bupati Alfedri : Olahraga Mendorong Imunitas yang Kuat Bagi Tubuh
Gaungriau com (SIAK) -- Berolahraga dengan rutin punya dampak yang positif bagi kelangsungan kehidupan kita secara berkelanjutan, hasil yang didapatkan dari berolahraga sangat diperlukan oleh tubuh kita.
Kata Bupati Siak Drs H Alfedri ,M,Si disela - sela rutunitas nya yang sering dilakukan nya dengan menyempatkan diri untuk mengayuh…
-
Rabu, 08 September 2021 - 16:35:55 WIB
Bupari Alfedri : Hari pers Nasional bisa Dukung Promosi Wisata Unggulan Siak
Gaungriau.com (SIAK) -- Bupati Siak Drs Alfedri,M.Si mendukung penuh kegiatan lomba karya jurnalistik yang akan digelar oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Siak dalam rangka menyambut peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2022 mendatang.
"Karena ini tentunya bisa mempromosikan salah satu destinasi wisata unggulan di Siak. Taman Nasional…
-
Rabu, 08 September 2021 - 16:20:22 WIB
Jamaluddin : Pelatihan Dasar Bagi CPNS Sangat Penting
Gaungriau.com (SIAK) -- Asisten Administrasi Umum Setda Kabupaten Siak Jamaluddin, membuka Pelatihan dasar CPNS golongan II dan formasi umum tahun anggaran 2019, serta lulusan pola pembibitan Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Siak tahun anggaran 2021.
"Pelatihan dasar bagi CPNS memiliki peranan yang sangat strategis, dalam…
-
Senin, 06 September 2021 - 07:45:17 WIB
Di Kecamatan Sungai Apit
Tigaribu pcs Masker dari PT Sumatra Global Energi dibagikan ke Tiga Kampung
Gaungriau com (SIAK) -- Pemerintah Kabupaten Siak menerima bantuan masker sebanyak 3000pcs dari PT Sumatra Global Energi. Jumlah masker yang diterima itu 1000 pcs dibagikan ke kampung Rawa Mekar Jaya, Kampung Sungai Rawa dan Tanjung Pal kampung Penyengat.
“Kita turut merasa peduli kepada Pemkab Siak yang saat ini…
-
Minggu, 05 September 2021 - 16:40:37 WIB
Abang Adik Atlet Sepatu Roda Siak, Perkuat Tim Riau di PON Papua
Gaungriau.com (SIAK) -- Perkuat tim sepatu roda Riau, tiga atlet binaan Perserosi (Persatuan Olahraga Sepatu Roda Seluruh Indonesia) Kabupaten Siak, siap bersaing di PON Papua.
Mereka adalah Tengku Wahyu Gunawan, Tengku Angito Wicaksono asal Siak dan Jovi Julianto dari Tualang. Menariknya dari tiga atlet ini dua diantaranya Wawan…
-
Minggu, 05 September 2021 - 14:30:11 WIB
Almad Siregar Pesilat Kemenyan Putih Dipercaya Bawa Tim Silat Riau
Gaungriau.com (SIAK) -- Almad Siregar (32) mantan atlet Silat asal Siak ini, meski ia turun bukan sebagai Atlet, tapi sebagai pelatih dan Offecial tim Silat Riau, prestasi dan karirnya di kejuaraan Silat jangan di pandang sebelah mata.
Ia pernah meraih emas pada Pekan Olahraga Mahasiswa (POM) ASEAN tahun…
-
Jumat, 03 September 2021 - 09:20:13 WIB
BPN Pasang Target, 2024 Seluruh Bidang Tanah di Kabupaten Siak Telah Bersertifikat
Gaungriau.com (SIAK) -- Bupati Siak Alfedri menyerahkan sertifikat tanah gratis kepada masyarakat penerima program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dan restribusi tanah kegiatan BPN (Badan Pertanahan Nasional) kabupaten Siak.
Pembagian sertifikat tanah ini di selaraskan dengan kunjungan kerja Menteri Agraria dan Tata Ruang RI dan Kepala Badan Pertanahan…
-
Jumat, 03 September 2021 - 07:25:59 WIB
Perkuat Kontingen Riau di PON Papua
Bupat Siak harap Atlet Kabupaten Siak Harumkan Nama Riau
Gaungriau.com (SIAK) -- Perkuat Kontingen Provinsi Riau, pada Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XX di Papua, KONI Siak kirim 13 orang atelit dan 6 orang pelatih terbaik dan berprestasi.
Ketua Komite Nasional indonesia (KONI) kabupaten Siak Nassarudin saat di temui mengatakan perkuat tim Provinsi Riau KONI Siak mengutus…